Tinju ??


Tulisan 

Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas mengenai seni bela diri yang sudah populer di dunia yaitu Tinju..
Langsung saja kita simak sejarahnya,


Tinju adalah olahraga dan seni bela diri yang menampilkan dua orang partisipan dengan berat yang serupa bertanding satu sama lain dengan menggunakan tinju mereka dalam rangkaian pertandingan berinterval satu atau tiga menit yang disebut "ronde". Baik dalam Olimpiade ataupun olahraga profesional, kedua petarung (disebut petinju) menghindari pukulan lawan mereka sambil berupaya mendaratkan pukulan mereka sendiri ke lawannya.

Pertandingan tinju yang pertama tercatat dalam sejarah adalah antara lain melawan Abel. Kitab mahabrata juga mencatat pertandingan-pertandingan tinju, hal mana mendahului pencatatan cerita-cerita perkelahian di antara bangsa Yunani, Romawi, dan Mesir. Petinju terkenal pertama berkebangsaan Yunani bernama Theagenes dari Thaos yang menjadi juara Olympic Games 450 Masehi. Ia melakukan pertandingan sebanyak 1.406 kali dengan menggunakan cetus sarung tinju yang terbuat dari besi. Kebanyakan dari lawan-lawan itu tewas ketika bertarung melawannya. Meskipun boxing terkenal berabad-abad lamanya sebagai suatu bentuk hiburan, namun seorang Inggris yang bernama James Ping adalah James Broughton, juara britania, yang juga merupakan orang pertama yang menggunakan sarung tinju. Peraturan dan sarung tinju ini di perkenalkan pada tanggal 10 Agustus 1973.


Sekarang sudah taukan beladiri Tinju bukan ? ya Tinju, tapi mengapa saya membahas Tinju ? ketika saya membaca kicauan teman saya di twitter yang menganggap tinju bukan olahraga maka saya tertarik untuk membahasnya di blog saya, karena bela diri ini juga selalu membuat saya penasaran. Tinju selalu masuk dalam cabang olahaga yang dipertandingkan dalam pesta olahraga di dunia yaitu Olimpiade. Karena pada dasarnya olahraga ini beresiko bagi siapa saja yang melakukannya, banyak dari Petinju yang setelah bertanding seluruh muka dipenuhi dengan lebam, iya lah masa iya setelah  main Tinju muka mulus hhaa.
Berbeda dengan beladiri lainnya semisal silat, anggar, ataupun taekwondo yang masih mengedepankan keselamatan dan seni dari beladiri itu sendiri maka Tinju adalah beladiri yang paling berbahaya dan bisa saja menghilangkan makna dari olahraga pada umumnya yang bertujuan untuk membuat tubuh sehat. Setelah melihat beberapa referensi dari berbagai sumber ya memang Tinju bisa membuat seseorang lebam, berdarah atau bahkan pingsan makanya disebut bloodsport atau olahraga berat dan beladiri ini tetap dianggap kategori olahraga.


Walau begitu, saya selama ini selalu mengikuti perkembangan olahraga ini dan takjub pada sosok Petinju nasional Chris ‘The Dragon’ John yang sudah mengharumkan nama Indonesia di kancah Internasional dan sikapnya yang selalu tenang baik  dalam bertanding maupun dalam kesehariannya.




0 komentar:

Posting Komentar

About

Pengikut

 
Real Estate © 2010 Template design by Justinwoodie.com. Provided By Free Blogger Templates | Freethemes4all.com
Free Website templatesFree Flash TemplatesRiad In FezFree joomla templatesSEO Web Design AgencyMusic Videos OnlineFree Wordpress Themes Templatesfreethemes4all.comFree Blog TemplatesLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesSoccer Videos OnlineFree Wordpress ThemesFree Web Templates